Ketahui Performa Loading Blog Anda dengan Google Speed Test

Read more

Ketahui Performa Loading Blog Anda dengan Google Speed Test - Kecepatan loading merupakan sesuatu yang wajib dipertimbangkan oleh para blogger, sebab kecepatan akses sangat berpengaruh terhadap respon dari visitor. Apalagi jika koneksi internet visitor tersebut sedang lemot. Ketika Anda sedang browsing atau cari-cari informasi di Google, dan Anda klik salah satu informasi yang muncul di sana, tentu Anda menginginkan informasi tersebut muncul dengan cepat.
Jika Anda menemui blog atau website yang loadingnya sangat lambat, biasanya Anda pasti meng-klik tanda merah di pojok atas, alias close tab. Bayangkan jika yang seperti itu adalah blog Anda? Sangat disayangkan bukan?

Maka dari itu Anda seharusnya mengupayakan semaksimal mungkin agar blog Anda memiliki kecepatan akses yang cepat. Dari sana ada banyak hal yang bisa Anda lakukan, misalnya memilih template yang ringan, mengurangi script-scrpit yang tidak seberapa diperlukan, dsb.

Salah satu tolok ukur yang dapat Anda jadikan acuan adalah Google Speed Test, caranya mudah, tinggal Anda masukkan URL blog Anda. Dari situ Google akan memberikan penilaian terhadap kecepatan akses blog Anda. Nilainya berkisar dari 0-100, dan saya bersyukur blog ini mendapat nilai 94.

Disamping memberikan penilaian Google Speed Test juga akan memberikan saran untuk menghapus script atau fitur yang dapat menghambat kecepatan akses blog Anda. Saran yang diberikan pun memiliki tingkat prioritas, pembenahan-pembenahan mana saja yang seharusnya Anda utamakan dan yang tidak perlu Anda utamakan.

Tunggu apa lagi? Segera ketahui performa blog Anda dengan Google Speed Test, semoga nilai Anda lebih baik dari saya. 

Thanks to : Ibnmalik

Menghilangkan "subscribe to: post comments "

Read more
Menghilangkan "subscribe to: post comments " - Sebetulnya fitur ini berguna. Sebab dengan subscribe to: post comments (atom), ada kemungkinan komentar di blog Anda akan diindeks oleh search engine. Namun keberadaan tulisan subscribe to sering mengganggu kenyamanan browsing di blog Anda. Itu bisa diatasi dengan cara menghilangkannya....

Belajar Dasar CSS

Read more
Belajar Dasar CSS - Bayangkan jika anda memiliki website dengan 100 halaman. Bayangkan apabila anda ingin mengganti jenis huruf dari tiap website. Hal tersebut tentu saja sangat membuang waktu, tetapi jika anda menggunakan CSS untuk mendesain tampilan web, maka hal tersebut dapat dilakukan dengan mudah.

Membuat Efek Shadow Pada Border

Read more
Mungkin sobat sudah mengetahui bagaimana cara untuk membuat border. Border ini dipakai untuk mempercantik tampilan blog. Namun sekarang saya akan share cara untuk memodifikasi border itu sendiri, dengan menambahkan efek shadow. 

Mengurangi atau Menghapus Ruang Kosong Dibawah Kotak Komentar

Read more
Sedikit tips nih gan, biasanya dibawah kotak komentar ada ruang kosong yang tidak terlalu berfungsi, gimana agar ruang tersebut menjadi sedikit jarak antara kotak komentar, mudah saja :D agar ruang tersebut menjadi sedikit jaraknya atau merapatkannya dengan kotak komentar tersebut.

30 Tips Meningkatkan Traffic Blog

Read more
Berikut ini adalah 30 tips untuk meningkatkan traffic blog yang saya peroleh setelah saya blogwalking ke berbagai blog milik para master SEO agar trafik blog cepat naik. 
[Close]